Dinda Hauw Iseng Ngeprank Rey Mbayang Pakai Lagu, Warganet Malah Salfok dengan WhatsAppnya

Kamis, 27 Oktober 2022 | 08:00 WIB
Dinda Hauw Iseng Ngeprank Rey Mbayang Pakai Lagu, Warganet Malah Salfok dengan WhatsAppnya
Dinda Hauw dan Rey Mbayang. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kenapa kalian lucu bing-bing sih," komentar warganet lain.

Selain itu ada pula warganet yang salah fokus dengan isi room chat Dinda dan Rey. Warganet tersebut berkomentar, "Ternyata artis tidak mengaktifkan centang biru juga."

"Baru tau modelan WA artis, kok nggak pake wallpaper sih kak?" tanya lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI