
2. Sosok ikonik Thomas Jefferson yang pertama kali membawa pasta ke Amerika Serikat
Presiden Amerika Serikat ketiga ini ternyata disebut sempat mencicipi hidangan pasta ketika berkunjung ke Eropa.
Karena tertarik dengan cita rasanya yang lezat, pada akhirnya Jefferson membawa pulang mesin pembuat pasta.
Thomas Jefferson bahkan disebut menyajikan pasta sebagai hidangan makan malam di gedung putih pada tahun 1802 lalu.
3. Pasta tak hanya berbentuk spaghetti dan fettucine
Bukan hanya ravioli atau spagetti, tahukah Anda jika pasta ini terdiri dari 600 jenis dengan bentuk yang berbeda-beda.
Beberap bentuk yang kurang dikenal dunia namun terkenal di Italia yakni ada jenis troffie, agnolotti, corzetti, bucatini, canestrini, ditalini, hingga mafalda.
4. Spaghetti menjadi mie paling populer di Amerika Serikat
Spaghetti menjadi salah satu hidangan pasta populer yang disukai oleh masyarakat di Amerika Serikat.
Baca Juga: 8 Cara Menghilangkan Noda Tinta di Baju, Yuk Coba Pakai Bahan Ini
Pasta berjenis spagetti ini pertama kali dihidangkan oleh salah satu restoran pada abad ke-19.