Ia mengunggah foto hingga tiga slide. Dalam slide foto pertama, Mikha berfoto dengan Jung Hae In yang memakai jaket ungu muda sembari melakukan pose peace.
Slide kedua, Mikha berfoto dengan Soo Young SNSD yang berada di tengah antara Mikha dan Deva Mahendra. Dan pada slide ketiga, Mikha diapit oleh Ryu Jun Yeol dan Deva Mahendra.