So Sweet! Arie Kriting Beri Hadiah Melahirkan Untuk Indah Permatasari, Apa Ya Isinya?

Sabtu, 22 Oktober 2022 | 02:00 WIB
So Sweet! Arie Kriting Beri Hadiah Melahirkan Untuk Indah Permatasari, Apa Ya Isinya?
Arie Kriting bersama Indah Pertamasari dan bayinya, [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kasih sayangnya yang ga bisa dibeli dengan uang. Eeaa," tulisnya.

Video ini langsung menjadi perhatian banyak warganet hingga menuai banyak pujian dan telah dilihat hingga lebih dari 1,6 juta kali.

"Suamimu tidak tampan rupawan seperti kemauan ibumu, tp suamimu raja dikehdupanmu kebahagiaanmu. Bahagia selalu," ujar @mrskxxxxxx.

"Dia tidak salah milih jalan dan juga jodoh yg Tuhan berikan padanya adalah orang yg tepat," kata @ariesxxxxxxx.

"Karena kamu uda melahirkan. Ah sweet nya bang arie," tambah @sizuxxxxxx.

"Bahagia selalu langgeng sampai maut memisahkan dan semoga nanti ibu bisa luluh merestui, amin," ungkap @milkxxxxxx.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI