Raffi Ahmad dan Rafathar Potong Rambut, Pilih Model Cepmek atau Potong Pendek Seperti Oppa Korea?

Selasa, 18 Oktober 2022 | 19:32 WIB
Raffi Ahmad dan Rafathar Potong Rambut, Pilih Model Cepmek atau Potong Pendek Seperti Oppa Korea?
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina bersama dua putranya, Rafathar dan Rayyanza Malik Ahmad. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Salah. Rafathar new haircut,” jawab Rafathar.

Tidak hanya itu, saat Rafathar cukur rambut, Nagita Slavina melakukan panggilan video ke Mbak Lala. Sementara itu, Raffi Ahmad masih sibuk bertanya terkait caption bahasa Inggris kepada Rafathar.

Sebab bingung harus berbicara dengan keduanya, Rafathar akhirnya mengambil ponsel Raffi Ahmad dan mengetik tulisan bahasa Inggris yang sesuai. Rafathar juga meminta oleh-oleh kepada Nagita Slavina. Setelah selesai cukur, tampilan rambut Rafathar justru layaknya artis Korea. Bahkan model rambut terbarunya juga membuatnya semakin lucu dan mirip seperti idol Korea.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI