Bridezilla! 8 Tanda Anda Terlalu Stres saat Menyiapkan Acara Pernikahan

Rabu, 12 Oktober 2022 | 14:06 WIB
Bridezilla! 8 Tanda Anda Terlalu Stres saat Menyiapkan Acara Pernikahan
Ilustrasi pernikahan (Pexels.com/Pham Hoang Kha)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Stres bisa menyebabkan sakit kepala, sakit perut, nyeri otot, nyeri dada, insomnia, dan lainnyeri dada, dan reaksi fisik lainnya.

"Jangan lupa bahwa stres mengurangi kemampuan Anda untuk melawan hal-hal seperti pilek dan flu juga," ungkap terapis Maggie Hoop.

5. Anda telah menetapkan harapan yang tidak realistis

Anda ingin semuanya berjalan sempurna dari awal hingga akhir, padahal tidak ada yang sempurna di dunia ini, termasuk acara pernikahan. Tidak ada cara untuk bisa menyenangkan semua orang sepanjang waktu, termasuk diri Anda sendiri.

Ilustrasi pasangan bertengkar (Pexels/Timur Weber)
Ilustrasi pasangan bertengkar (Pexels/Timur Weber)

6. Anda dan pasangan terus bertengkar

Jika Anda dan pasangan Anda jadi lebih sering bertengkar saat menyiapkan acara pernikahan, segera cara untuk menghangatkan kembali hubungan. Jadwalkan kencan di mana percakapan soal pernikahan adalah hal terlarang.

7. Selalu merasa terganggu oleh semua orang di sekitar Anda

Jika Anda gelisah setiap kali topik soal pernikahan Anda muncul dan tampaknya tidak bisa bersantai ketika orang lain memberikan komentar atau nasihat terkait hari besar Anda, kemungkinan Anda terlalu stres.

8. Muncul perilaku tidak sehat

Baca Juga: 6 Masalah Pernikahan yang Paling Sering Dihadapi Pasangan Suami Istri, Wajar tapi Jangan Diabaikan!

Jika Anda mulai beralih ke mekanisme koping negatif, seperti minum atau merokok terlalu banyak, Anda mungkin sudah sangat stres. Menurut Hoop, inilah saatnya Anda perlu mendapatkan bantuan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI