1. Melindungi Lutut Bayi
Kulit bayi disebut lebih halus dibanding kulit anak-anak atau orang dewasa yang lebih besar.
Namun saat mereka mulai merangkak, lutut bayi bisa cedera memar atau tergores dan bisa menyebabkan iritasi dan ketidaknyamanan, sehingga alat ini bisa mencegahnya.
2. Buat Bayi Lebih Bersih
Jika bayi merangkak atau berjalan di tanah, penting untuk pastikan lantai tetap bersih. Namun bagi yang khawatir pada kebersihan, dengan alat ini lutut bayi dapat perlindungan ekstra, mencegah lutut bayi menghitam karena kotoran dan debu.
3. Manfaat untuk Bayi Berkebutuhan Khusus
Beberapa anak berkebutuhakn khusus perlu waktu lebih lama untuk ebrkembang dan merangkak, sehingga bantalan lutut bisa jadi pilihan.
Kondisi anak dengan hemofilia, spina bifida, atau distrofi otot umumnya lebih banyak merangkak sebelum bisa berjalan.
Meski memiliki banyak manfaat, pelindung atau bantalan lutut bayi ternyata juga ada kekurangannya, apa saja?
Baca Juga: Saat Rayyanza Cipung Terpesona dengan Gracia JKT48, Senyum-senyum Sampai Tak Berkedip
1. Bayi Merangkak Tanpa Alat Ini