"Sederhana itu pilihan sedangkan kenyang itu keharusan," kata salah seorang warganet.
"Mantap, dibikin santuy aja pokoknya (emoticon tertawa)," balas warganet lain.
"Biar nggak lelah. Patut ditiru," ungkap warganet lainnya.
"Memanfaatkan waktu dengan baik. Masak mie dulu juga bisa kok pak," canda warganet lain.
"Kemarin kaget ada mobil angkutan antre Pertalite malah penumpang bocil-bocilnya pada turun main sepak bola dulu. Seru banget lagi mainnya," komentar warganet lainnya.
Duh, ada-ada saja ya aksi bapak-bapak makan bekal sambil antre BBM di SPBU ini. Apakah kalian pernah melihat kejadian unik seperti ini saat antre BBM di SPBU?