Geliat Fenomena Mural dan Grafiti di Mata Komunitas Pegiat Pop Culture

Risna Halidi Suara.Com
Senin, 03 Oktober 2022 | 18:25 WIB
Geliat Fenomena Mural dan Grafiti di Mata Komunitas Pegiat Pop Culture
Seniman jalanan [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dikatakan oleh Regional Sales Manager Nippon Paint Indonesia, hal ini dapat menjadi langkah awal mengenalkan masyarakat tentang mengajarkan literasi dengan cara yang lebih menyenangkan.

"Kami sangat senang dapat hadir dukung para seniman mural dan grafiti untuk eksplorasi ide kreatif tanpa batas melalui berbagai karya," ujar Sepriyadi dikutip dari siaran tertulis, Senin (3/10/2022).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI