Hasilnya Bikin Takjub, Wanita Pengidap Alopecia Ini Bagikan Cara Membuat Alis Natural

Kamis, 15 September 2022 | 18:20 WIB
Hasilnya Bikin Takjub, Wanita Pengidap Alopecia Ini Bagikan Cara Membuat Alis Natural
Ilustrasi alis tebal. (Pixabay/Dimit_86)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tekniknya yang sangat menakjubakan itu tentu menuai komentar dari warganet. Tak sedikit juga yang memuji hasil riasannya itu.

"Kamu menggambar alis dengan sangat bagus," komentar seorang warganet.

"Aku sangat terkejut dengan hasil akhirnya, ini sangat cantik," ujar warganet lain.

Warganet juga ada yang berkomentar seperti ini. "Ini adalah seni menggambar paling keren."

Sementara itu, hingga Kamis (15/9/2022) unggahan video itu telah dilihat sebanyak 1,3 juta penonton.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI