7 Rekomendasi Toko Roti di Jogja, Beragam Pilihan dengan Harga Murah

Arendya Nariswari Suara.Com
Kamis, 15 September 2022 | 14:37 WIB
7 Rekomendasi Toko Roti di Jogja, Beragam Pilihan dengan Harga Murah
Ilustrasi roti goreng. (Envato Elements)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Rekomendasi toko roti di Jogja selanjutnya adalah Essen. Toko roti satu ini dikenal dengan roti sobeknya yang empuk dan lembut. Meski memiliki cita rasa premium, roti yang dijual Essen harganya masih cukup bersahabat di kantong.

Di sini kamu juga bisa membeli berbagai jajanan pasar seperti risol mayo dan kue sus.

7. Parsley Bakery & Cake Shop

Jika kamu ingin menikmati sepotong roti sambil bercengkrama dengan teman atau keluarga, Parsley Bakery & Cake Shop bisa menjadi pilihan tepat karena tempatnya yang luas.

Selain roti, di sini kamu juga bisa membeli berbagai makanan berat dari Indonesia, China, sampai Barat.

Kontributor : Hillary Sekar Pawestri

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI