Kita tidak akan pernah merasa berkekurangan dengan berbagi kebaikan kepada sesama. Coba terapkan tips ini yaitu lakukanlah minimal 1 kebaikan setiap hari kepada orang di sekitarmu.
4. Tak takut mencoba hal atau pengalaman baru
Perasaan jenuh adalah musuh dari kesehatan mental kita, terutama kejenuhan dalam bekerja.
Bisa terapkan tips ini yakni cari hobi baru, misalnya cari sebuah tempat di luar pekerjaanmu untuk membuang perasaan jenuh.
5. Jauhi solusi sementara
Jangan kabur dari perasaan buruk dengan melakukan hal buruk lainnya yang akan memperkeruh kesehatan mental, seperti alkohol, nyemil, pornografi, foya-foya, belanja barang yang sebenarnya kamu tidak membutuhkannya. Kamu harus cari solusi yang sehat.
6. Berdiskusi dengan diri sendiri
Kadang kita hanya tahu bahwa kita sedang merasa kurang baik, akan tetapi kita tidak benar-benar tahu apa yang sebenarnya kita rasakan.
Solusinya, bisa menerapkan tips ini dengan cara ambil selembar kertas dan tulis semua hal yang sedang kamu rasakan dan pikirkan saat ini.
Baca Juga: Wow! Inilah Tiga Manfaat Jagung Ungu Bagi Kesehatan Tubuh