"Lokal banget mba Lisa," celetuk salah satu warganet.
"Ini mah kakak-kakak cantik yang kalo sore jajan eskrim sambil bawa anjing jalan-jalan," puji warganet lain.
Tak hanya itu, ada pula warganet yang merasa bahwa penampilan Lisa ini membuatnya teringat orang lain. Warganet tersebut menulis, "Pacarnya senior aku ada yang model begini style dan cakepnya."