Pria Tak Akan Mau Melepas 5 Tipe Wanita Ini, Apa Saja?

Jum'at, 02 September 2022 | 09:00 WIB
Pria Tak Akan Mau Melepas 5 Tipe Wanita Ini, Apa Saja?
Ilustrasi pasangan (Freepik/Lifestylememory)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Banyak pria menyukai ketika wanita mereka bertanggung jawab atas kehidupan dan hubungan mereka. Pria cenderung menyukai wanita yang pintar dalam mengelola keuangan mereka sendiri. Hal itu menjadi salah satu pertimbangannya untuk melangkah ke jenjang yang lebih serius.

5. Wanita yang Selalu Bersemangat

Seseorang yang menginspirasi orang untuk bangun dari tempat tidur dan mengejar impian mereka, dipastikan tak akan bisa dilepaskan oleh seorang pria. Wanita tipe ini sangat membuat pria lemah dan jatuh cinta kepada mereka.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI