Mirip Ariel Tatum, Publik Dibuat Salfok Usai Lihat Foto Lawas Wanda Hamidah di Tahun 1994

Arendya Nariswari Suara.Com
Kamis, 01 September 2022 | 19:03 WIB
Mirip Ariel Tatum, Publik Dibuat Salfok Usai Lihat Foto Lawas Wanda Hamidah di Tahun 1994
Pemain dalam film Atas Nama Surga, Wanda Hamidah memberikan keterangan saat gala premiere film terbarunya di Plaza Indonesia XXI, Jakarta, Kamis (9/6/2022). [Suara.com/Angga Budhiyanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Wah kok beda ya, baru lihat Wanda Hamidah rambut panjang" ungkap warganet lain.

Setelah diunggah oleh akun @asevw dan menjadi viral di Instagram, unggahan foto jadul Wanda Hamidah tahun 1994 disebut mirip Ariel Tatum ini lalu telah mendapat ratusan likes dan komentar dari warganet.

(Hitekno/Amelia Prisilia)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI