Pulihkan Ekosistem Wisata Selam di Indonesia, Deep and Extreme Indonesia (DXI) 2022 Resmi Dibuka

Kamis, 01 September 2022 | 16:40 WIB
Pulihkan Ekosistem Wisata Selam di Indonesia, Deep and Extreme Indonesia (DXI) 2022 Resmi Dibuka
Ilustrasi menyelam. (shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Di antaranya ialah Kabupaten Kepulauan Talaud, Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan, Kabupaten Berau, Kabupaten Donggala hingga Kabupaten Mamuju.

Sebagai bagian dari promosi regional ini, DXI akan memperkenalkan Paviliun Labuan Bajo bersama dengan zona eksklusif lainnya di pameran seperti paviliun olahraga air, dan area fotografi bawah air yang akan menampilkan pembicaraan foto bawah air dan diskusi teknis.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI