Viral Wanita Sebut Lupa Bawa Dompet saat Makan Bersama, Reaksi Pria Ini Bikin Publik Kagum: Nikahi Sekarang

Jum'at, 26 Agustus 2022 | 14:35 WIB
Viral Wanita Sebut Lupa Bawa Dompet saat Makan Bersama, Reaksi Pria Ini Bikin Publik Kagum: Nikahi Sekarang
Ilustrasi Korean BBQ (Unsplash @ryanalimon)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Warganet lain ikut berkomentar. "Momen dia menganggukan kepalanya dengan cepat hahaha dia sudah punya energi seperti seorang ayah," ujar warganet.

"Pria ini adalah raja. Dia tak ada reaksi yang berlebihan dan seolah mengatakan jangan khawatir kemudian memberi solusi cerdas," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Sementara itu, hingga Jumat (26/8/2022), video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 900 ribu kali di TikTok.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI