Unggahan ini pun mendapat pujian dari warganet di kolom komentar. Seorang warganet menulis, "Waw, kamu terlihat sangat cantik!"
"Kenapa kamu sangat lucu?" tanya salah satu warganet.
"Kamu terlihat sangat menawan di sini," puji warganet yang berbeda.