Suara.com - Sifat atraktif dan menarik tidak bisa muncul begitu saja. Ada beberapa tips dan taktik khusus untuk mendapatkannya.
Hal ini dibeberkan oleh seorang life Coach asal Romania, Francesca. Melalui akun TikTok, @fransescapsychology, ia membagikan beberapa tips yang bisa dilakukan agar terlihat menarik saat bertemu orang lain.
Apa saja tips tersebut? Simak di bawah ini!
1. Menggerakkan tangan saat berbicara
Gestur menggerakkan tangan saat berbicara rupanya dapat membuat seseorang terlihat lebih menarik. Penelitian bahkan menyebut bila orang yang berbicara sembari menggerakkan tangan dipandang sebagai orang yang karismatik dan terbuka.
2. Jaga Rambut Tetap Basah
Tips ini mungkin terdengar tidak biasa namun orang yang berambut basah dianggap memiliki energi sensual tersendiri. Bahkan tahun ini tren kecantikan mengarah kepada gaya rambut agak kebasahan.
3. Berbicara Perlahan
Bagi beberapa orang berbicara dengan lambat mungkin terasa membosankan namun hal ini justru membuat orang lebih tertarik. Terutama bila pembicara mampu memainkan tempo dan intonasi mereka. Ini akan terdengar seperti sosok yang santai dan percaya diri.
Baca Juga: 4 Pengembangan Diri yang Tidak Bisa Kita Selesaikan Hanya dalam Satu Hari
4. Senyum dan Bersikap Ramah