Bahan yang dikenal juga dengan fitokimia itu bermanfaat menjaga kesehatan tumbuhan serta melindunginya dari paparan panas matahari dan serangga.
Zat fitokimia tersebut hanya ditemukan pada makanan yang berasal dari tumbuhan seperti buah, sayur, aneka kacang, aneka biji-bijian, serta rempah yang sering digunakan sebagai bumbu masak.