Warganet lain ikut berkomentar. "Selama ini gue kira terbuatnya dari buah srikaya beneran," ujar warganet ini.
"Duh enak banget kelihatannya, jadi pengen coba bikin," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Rabu (20/7/2022), video tutorial membuat roti srikaya ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 300 ribu kali di TikTok.
Untuk menonton video selengkapnya, klik di sini!