Unggahan yang dibagikan pada Sabtu (16/7/2022) ini tentunya mendapatkan komentar dari warganet. Ada yang merasa kasihan dan ada yang memberikan pujian.
"Kamu adalah pria yang tampan dan berani," tulis warganet.
"Pagi-pagi sudah mendung ya," kata warganet lainnya.