Berapa Lama Merendam Daging dengan Nanas? Ketahui Teknik Bikin Daging Sapi Empuk

Rifan Aditya Suara.Com
Senin, 11 Juli 2022 | 08:58 WIB
Berapa Lama Merendam Daging dengan Nanas? Ketahui Teknik Bikin Daging Sapi Empuk
Ilustrasi daging sapi
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

• Lalu, kulit nanas dikupas dan dicuci hingga bersih

• Potong buah nanas jadi 2 bagian

• Parut buah nanas

• Balurkan parutan nanas dalam daging yang sudah dicuci, kemudian aduk perlahan

• Setelah itu, tutupi daging menggunakan tutup panci, lalu diamkan sekitar 20-30 menit

• Kemudian daging dicuci lagi di bawah air yang mengallir

• Selanjutnya  daging dimasak sampai matang dan tambahkan bumbu sesuai selera

Menggunakan nanas untuk proses pengempukan daging ini memiliki sejumlah manfaat. Adapun manfaatnya yaitu waktu lebih efisien, melancarkan proses pencernaan, harga lebih terjangkau, kaya protein, dan tak cepat terdenaturasi. Disamping itu, kulit nanas juga berguna untuk menghilangkan bisul di kulit, dan daun nanas bisa digunakan untuk hiasan rumah.

Demikian informasi mengenai berapa lama merendam daging dengan nanas dan cara mengolah daging dengan nanas. Semoga informasi ini bermanfaat.

Baca Juga: Resep Gulai Daging Sapi Sederhana Empuk Bumbu Meresap

Kontributor : Ulil Azmi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI