Nama Pakistan sendiri berasal dari dua kata yaitu ‘Pak’ dan ‘Istan’. Pak sendiri dari bahas Persia yang berarti suci, bersih, atau murni. Sedangkan untuk Istan sendiri berasal dari bahasa Hindi ‘ishtan’ yang artinya tempat atau lokasi.
3. Memiliki enam situs Warisan Dunia UNESCO
Negara yang satu ini memiliki enam Warisan Dunia yang ditetapkan UNESCO, di antaranya:
- Reruntuhan arkeologi di Moenjodaro
- Reruntuhan Buddha Takht-i-Bahi dan sisa-sisa kota tetangga di Sahr-i-Bahlol
- Benteng dan Taman Shalamar di Lahore
- Monumen di Makli
- Benteng Rohtas
- Reruntuhan kuno Taxila.
4. Sistem irigasi terbesar
Berdasarkan PBB, Pakistan adalah negara dengan sistem irigasi terbesar di dunia.
5. Negara pembuat bola
Rupanya Pakistan menjadi salah satu negara membuat bola yang sering digunakan di dunia. Berdasarkan data The Atlantic, sekitar 40 persen bola yang digunakan sepak bola di dunia, dibuat di Sialkot, Pakistan.
6. Pencipta virus PC (Komputer)
Dua orang dari Pakistan, Basit Farooq Alvi dan Amjad Farooq Alvi menciptakan virus untuk menyerang PC IMB pada tahun 1986. PC IMB sendiri merupakan komputer yang dibuat pada 1981.
Baca Juga: Hadir di Indonesia! Pameran Marvel Terbesar di Asia Tenggara
7. Memiliki beberapa gunung tertinggi