Ada juga warganet yang mengira kalau dress yang dikenakan Anissa Aziza seperti baju turun naik.
"Itu lagi pakai baju turun naik ya, Mamanis," kata warganet tersebut.
"Mamanis penampilannya sederhana dan nggak pernah gagal," tambah komentar salah satu warganet.