Penampilan mencolok Tasyi Athasyia belum lengkap jika tak mengenakan sunglasses. Harga sunglasses yang ia kenakan mencapai sekitar Rp6,5 juta.
5. BALENCIAGA - Pointed Toe Knit Boots
Kemudian OOTD Tasyi Athasyia ditutup dengan sepatu boots warna hitam. Sepatu tersebut dibanderol seharga Rp8,3 juta.
Nah, itulah beberapa detail OOTD Tasyi Athasyia yang merah berani. Bagaimana menurutmu?