15 Ide Bio IG Aesthetic yang Keren, Lucu, dan Inspiratif

Rabu, 22 Juni 2022 | 11:55 WIB
15 Ide Bio IG Aesthetic yang Keren, Lucu, dan Inspiratif
Ilustrasi Instagram. [USA-Reiseblogger/Pixabay]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Profil atau bio Instagram termasuk salah satu hal menjadi penilaian pertama saat seseorang mengunjungi akun Instagram. Oleh karena itu, tidak salah jika kamu ingin memiliki bio IG aesthetic dengan harapan membuat mereka lebih mudah tertarik.

Supaya terlihat lebih menarik, kamu juga bisa membuatnya dengan bahasa Inggris. Berikut 15 ide bio Instagram aesthetic yang patut dicoba.

Aesthetic Inspiratif

Ilustrasi Instagram. [Solen Feyissa/Unsplash]
Ilustrasi Instagram. [Solen Feyissa/Unsplash]

There’s no Impossible, it is just possible with I’m on it (tidak ada ketidakmungkinan, itu adalah hal yang mungkin jika aku di dalamnya)

If you can’t be wise, be quite (jika kamu tidak bisa berkata dengan baik, lebih baik diam)

I’m not in a competition with others, I’m on a competition with yesterday me (aku tidak sedang berkompetisi dengan orang lain, aku hanya berkompetisi dengan diriku sendiri di hari kemarin)

Fall for 7 times, heads up for 8 times (jatuh 7 kali, bangkit 8 kali)

Always prioritize your happiness, as long as it didn’t hurt others (Selalu utamakan kebahagiaanmu selama itu tidak menyakiti orang lain)

Ilustrasi aplikasi media sosial Instagram (Shutterstock).
Ilustrasi aplikasi media sosial Instagram (Shutterstock).

Aesthetic Keren

Baca Juga: 5 Media Sosial Wajib Dimiliki Anak Gaul Era 2000-an, Bikin Kangen

The possibility of all those possibilities being possible is just another possibility that can possibly happen (Kemungkinan dari segala kemungkinan yang menjadi mungkin hanyalah kemungkinan lain yang mungkin bisa terjadi)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI