Fashion Hacks Terbaru, Modal Satu Kemeja Bisa Jadi Berbagai Macam Model

Rabu, 22 Juni 2022 | 08:05 WIB
Fashion Hacks Terbaru, Modal Satu Kemeja Bisa Jadi Berbagai Macam Model
Kemeja putih dari serat alami. (MASSHIRO&Co.)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Satu kemeja ini bisa dipakai beragam model (tiktok/gracemaron)
Satu kemeja ini bisa dipakai beragam model (tiktok/gracemaron)

Tampilan ini juga bisa dicoba bila ingin mengenakan kemeja dengan cara yang unik. Sama dengan memakai kemeja pada umumnya, hanya saja pada kancing dan lubang atas dipasang agak berbeda. Kancingkan kancing nomor 2 atau 3 ke lubang nomor satu. Kancing-kancing di bawahnya hanya perlu mengikuti pola bagian atas saja.

Off Shoulder

Satu kemeja ini bisa dipakai beragam model (tiktok/gracemaron)
Satu kemeja ini bisa dipakai beragam model (tiktok/gracemaron)

Kalau yang ini justru hanya perlu mengancingkan kancing 2 atau 3 kancing paling bawah. Kemudian bagian bawah kemeja dilipat ke dalam agar rapi. Untuk bagian atasnya, kemeja tidak perlu dikancing dan diturunkan saja hingga ke bahu. Mirip-mirip model baju sabrina.

Nah itu dia lima cara mengubah model kemeja agar penampilan lebih stylish. Kalau begini ‘kan tidak perlu membeli baju baru, yuk coba!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI