"Look-nya jadi mahal, eksotis, dan jadi mirip Roro Ayu Maulida," komentar warganet merujuk pada Puteri Indonesia 2020.
"Rihanna Situbondo," celetuk warganet lainnya.
Penampilan menawan gadis ini dengan kulit gelapnya juga dapat dikatakan memutus stereotipe dan juga standar kecantikan yang kerap mengasosiasikan cantik hanya milik mereka yang punya kulit putih.