Rachel Vennya Bagikan Gaya Gemas Chava dengan OOTD Colourful, Dipuji Kayak Cewek Rainbow Cake

Selasa, 21 Juni 2022 | 12:39 WIB
Rachel Vennya Bagikan Gaya Gemas Chava dengan OOTD Colourful, Dipuji Kayak Cewek Rainbow Cake
Transformasi Chava anak Rachel Vennya. [Instagram/rachelvennya]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Chava kayak cewek rainbow cake banget ya, bajunya colourful," kata warganet tersebut.

"Ini mah bukan sekedar cewek kue, tapi cewek rainbow cake," tambah salah satu warganet lain.

Sementara itu, hingga Selasa (21/6/2022) unggahan video tersebut telah ditonton sebanyak 1,8 juta dan disukai sekitar 221 ribu akun.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI