Suara.com - Westlife merupakan boyband asal Irlandia yang sampai saat ini lagu-lagunya masih kerap diputar berbagai radio atau kanal streaming musik di Indonesia. Banyak lagu populer Westlife yang terbukti tidak lekang oleh waktu.
Meski sudah menyatakan bubar sejak tahun 2012 lalu, berkat lagu-lagunya yang ear catching dan relate dengan kehidupan, Westlife tetap menjadi legenda sampai sekarang. Kalau kamu kangen Westlife, yuk nostalgia bareng 7 lagu terbaik Westlife berikut!
1. If I Let You Go
But if I let you go, I will never know
What my life would be holding you close to me
Will i ever see you smiling back at me?
Siapa yang tidak pernah mendengar penggalan lagu tersebut? Sejak dirilis pada tahun 1999, lagu Westlife satu ini masih banyak yang mendengarkan sampai sekarang. "If I Let You Go" juga menjadi salah satu Westlife yang wajib dinyanyikan saat karaoke.

2. My Love
So I say a little prayer
Baca Juga: Promotor Bocorkan Riders Westlife: Mereka Bukan Artis Ribet
And hope my dreams will take me there