Saking Glowingnya, Wujud Bakso Pedas Ini Bikin Warganet Salfok: Pakai Skincare Apa Ya?

Rabu, 01 Juni 2022 | 14:34 WIB
Saking Glowingnya, Wujud Bakso Pedas Ini Bikin Warganet Salfok: Pakai Skincare Apa Ya?
Ilustrasi bakso. (Pixabay.com/stivianputra87)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Mungkin itu baksonya di-endorse sama merek skincare jadinya bening dan glowing wkwk," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Sementara itu, hingga Jumat (30/5/2022), video bakso glowing ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 800 ribu kali di TikTok.

Untuk menonton video selengkapnya, klik di sini!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI