Liburan Sehat Jiwa Raga, Ini 5 Vila Terbaik di Bali yang Bisa Anda Pilih

Vania Rossa Suara.Com
Minggu, 22 Mei 2022 | 09:00 WIB
Liburan Sehat Jiwa Raga, Ini 5 Vila Terbaik di Bali yang Bisa Anda Pilih
Ilustrasi Meditasi (Unsplash/Jared Rice)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Vila ini juga dilengkapi dengan area barbekyu tertutup, dapur terpisah, ruang makan, serta area taman di dekat kolam renang yang dapat digunakan untuk minum teh di sore hari. Kolam renang dan taman belakang yang rimbun menampilkan pemandangan tebing yang indah, menjadikannya tempat yang sempurna untuk meditasi atau yoga.

Vila ini juga dilengkapi dengan staf terlatih dan pengemudi mobil untuk Anda.

Bahan: Mochd R

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI