Apa Itu Bridesmaid? Ini 9 Tugasnya dalam Acara Pernikahan

Selasa, 10 Mei 2022 | 12:57 WIB
Apa Itu Bridesmaid? Ini 9 Tugasnya dalam Acara Pernikahan
Bridesmaid. (Pexels/Bryan Schneider)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Membantu pada Acara Pra-Pernikahan

Merencanakan bridal shower dan pesta lajang adalah contoh acara pra-pernikahan. Pengiring pengantin biasanya yang akan menyelenggarkannya.

Menyiapkan busana terbaik untuk hari H

Beberapa pengantin wanita mungkin sudah punya konsep matang soal apa yang dikenakan saat pesta pernikahan. Namun, jika dua minta saran, berikan ide tentang pilihan pakaian, gaya rambut, atau riasan pengiring pengantin.

Walau begitu, jika Anda diminta untuk mengenakan sesuatu yang ternyata benar-benar tidak nyaman bagi Anda, misalnya busana yang terlalu terbuka, langsung bicarakan baik-baik saja.

Ilustrasi bridesmaid. (Pexels/Becerra Govea Photo)
Ilustrasi bridesmaid. (Pexels/Becerra Govea Photo)

Memberikan hadiah

Jika Anda mampu, berikan sang pengantin hadiah seperti produk perawatan wajah. Jika pengiring pengantin lain ingin ikut serta, itu juga merupakan ide bagus sehingga memberikan hadiah yang lebih besar untuk pengantin.

Foto bersama

Inilah momen yang paling ditunggu-tunggu. Bridesmaid menjadi salah satu bagian terpenting saat sesi pemotretan di hari pernikahan. Jadi pastikan Anda dan teman bridesmaid lainnya mempersiapkan diri dengan penampilan dan barisan yang bagus untuk berfoto bersama pengantin di hari pernikahan.

Baca Juga: 4 Perilaku yang Menunjukkan Kamu Tak Bahagia dalam Pernikahan, Merasakannya?

Membantu Pengantin Bergerak dengan Gaunnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI