4. Gunakan Gel Saat Mandi
Untuk merawat kulit agar tetap sehat dan kencang, disarankan gunakan gel pada saat mandi. Gel ini dapat merawat kulit serta menyegarkan, dan kamu bisa temukan gel aroma dari teratai, kamboja, hingga lemon.
Kandungan gel tersebut juga baik untuk membersihkan kulit, membunuh kuman, membersihkan kotoran dan minyak berlebih, hingga mengurangi keringat.