Bak Nonton Pertunjukkan Debus, Warganet Ngeri Lihat Aksi Pedagang Gorengan Celup Tangan ke Minyak Panas

Jum'at, 08 April 2022 | 12:30 WIB
Bak Nonton Pertunjukkan Debus, Warganet Ngeri Lihat Aksi Pedagang Gorengan Celup Tangan ke Minyak Panas
Bak Nonton Pertunjukkan Debus, Warganet Ngeri Lihat Aksi Pedagang Celup Tangan ke Minyak Panas (TikTok)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Namun, tak sedikit dari warganet mengatakan jika aksi tersebut aman untuk dilakukan, karena sifat tepung yang dingin. Sehingga saat terkena panas dari minyak tak menimbulkan reaksi apapun.

"Itu karna tepungnya dingin," jelas @rianxxxxxxx.

"Itumah gak papa kak, aku dulu pernah jualan kentaki juga gak ada luka cuma tepung yang di tangan kering doang," ujar @ramaxxxxx.

Namun tetap saja, aksi ini tak boleh dicoba ya! Yuk simak video lengkapnya di sini.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI