Barnum Effect adalah Kepercayaan Berlebih terhadap Ramalan, Ketahui Dampak Negatifnya

Jum'at, 01 April 2022 | 09:53 WIB
Barnum Effect adalah Kepercayaan Berlebih terhadap Ramalan, Ketahui Dampak Negatifnya
Ilustrasi membaca ramalan zodiak di ponsel (Pixabay/Derli_lopez)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Padahal, sangat mungkin bahwa apa yang mereka baca dan dengan itu berlaku bagi siapa saja atau hanya kebetulan semata.

Mudah Tertipu

Dengan membaca informasi mengenai ramalan zodiak atau tes kepribadian secara mentah-mentah, kita bisa saja menjadi mudah tertipu. Apalagi, jika ramalan tersebut digunakan untuk memutuskan sesuatu hal yang besar.

Oleh karena itu, penting untuk menyadarkan diri sendiri bahwa ungkapan tersebut berlaku secara umum dan bukan dikhususkan untuk kita.

Mengabaikan Nasihat

Ketika mengalami barnum effect, orang-orang cenderung menutup telinga akan nasihat yang menyuruh mereka untuk mengurangi atau berhenti mempercayai hal tersebut.

Pasalnya, nasehat ini umumnya bersifat membangun dan tidak memberikan pujian atau kalimat-kalimat positif seperti ramalan yang mereka percayai.

Ilustrasi perempuan bermain ponsel (pexels.com/@mikoto)
Ilustrasi perempuan bermain ponsel (pexels.com/@mikoto)

Cara Mengatasi Barnum Effect

Gunakan Logika

Baca Juga: Tes Kepribadian: Apa yang Mendominasimu Ketika Jatuh Cinta?

Membaca ramalan zodiak atau menjajal tes kepribadian tentu bukan suatu tindakan ilegal. Namun sebaiknya hal seperti ini hanya digunakan sebagai hiburan semata dan tetap menggunakan logika saat membacanya untuk meyakinkan diri bahwa ungkapan tersebut tidak bersifat personal.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI