Warganet lain ikut berkomentar. "Jangan dicontoh di Indonesia karena telurnya beda. Telur Jepang mah bagus kualitasnya," ujar warganet ini.
"Aku pernah lihat orang Jepang makan di Shokudo kayak gitu. Dia yang makan aku ngelihatnya merinding," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Rabu (30/3/2022), video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 1 juta kali di TikTok.
Untuk menonton video selengkapnya, klik di sini!