Apalagi di bagian tengahnya diberi santan yang membuat rasanya gurih. Adonan kue serabi dicampur dari tepung dan santan, dicetak, baru ditambahkan areh atau santan kentalnya. Anda pun bisa memilih beragam topping yang lezat, mulai dari coklat, meses, pandan, nangka, original, dan lainnya. Yummy!
Demikian beberapa rekomendasi makanan buka puasa khas Solo yang lezat, mengenyangkan, dan pastinya bikin Anda ngiler! Makanan mana yang ingin Anda santap terlebih dahulu?