Warganet Kaitkan MS Glow dengan MS Office, Ini Sederet Fakta MS Glow Milik Istri Juragan 99

Jum'at, 25 Maret 2022 | 09:55 WIB
Warganet Kaitkan MS Glow dengan MS Office, Ini Sederet Fakta MS Glow Milik Istri Juragan 99
MS Glow di Paris Fashion Week 2022. [Instagram/@juragan_99]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Siapa yang tidak mengenal perusahaan teknologi multinasional, Microsoft Corporation? Perusahaan yang dibangun oleh sang pemilik, Bill Gates ini menempatkan diri di posisi 60 perusahaan terbesar di dunia dan berjajar dengan perusahaan besar lain seperti Apple dan Amazon.

Namun, apa jadinya jika perusahaan sebesar Microsoft yang memiliki banyak produk seperti MS Office disandingkan dengan perusahaan nasional bernama MS Glow?

Akun twitter @MafiaWasit juga mengungkap hal yang sama. "Plot twist : MS Glow ini cuma cucu perusahaan dari MS Office" ujarnya sambil mengunggah logo dari MS Office.

Nama MS Glow kembali mencuat sejak banyak berita yang mengaitkan dengan perusahaan yang digadang menjadi perusahaan kosmetika terbesar di Indonesia ini.

Sang pemilik, Shandy Purnamasari pun menjadi bahan perbincangan netizen setelah mengungkapkan fakta sebenarnya soal perusahaan yang dimulainya bersama sang rekan, Maharani Kemala yang dikenal sebagai Crazy Rich Bali.

Ketahui 5 fakta perusahaan MS Glow yang dikaitkan oleh warganet dengan perusahaan MS Office ini.

1. Mulai karena hobi

Peresemian cabang ke-13 MS Glow Aesthetic Clinic di Depok, Sabtu (18/9/2021). [Instagram]
Peresemian cabang ke-13 MS Glow Aesthetic Clinic di Depok, Sabtu (18/9/2021). [Instagram]

MS Glow pertama kali berdiri pada tahun 2016 dari hasil kolaborasi Shandy Purnamasari dan Maharani Kemala. Awalnya, Maharani Kemala yang saat itu senang berbisnis produk kecantikan menjalin hubungan bisnis dengan Shandy Purnamasari.

Hobi mereka berdua yang sama sama senang dengan dunia kecantikan membawa mereka untuk mencoba membuat produk kecantikan sendiri yang formulanya sesuai dengan yang diinginkan. 

Baca Juga: Wow! Adanya Pemasaran Digital, Shandy Purnamasari Klaim Produk MS Glow Terjual 2 Juta Paket Per Bulan

2. Buka klinik pertama tahun 2017

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI