Wanita Ini Bagikan Tips Kulit Kencang Tanpa Suntik Botox, Wajah Cukup Diolesi dengan Telur

Senin, 14 Maret 2022 | 19:09 WIB
Wanita Ini Bagikan Tips Kulit Kencang Tanpa Suntik Botox, Wajah Cukup Diolesi dengan Telur
Ilustrasi Telur Jepang. (pexels)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Masker dari telur ini lantas cukup dibiarkan selama 10 menit. Setelahnya, masker dicuci bersih.

Andrea sendiri melakukan tips ini sebanyak sekali seminggu. Dengan begitu, kulitnya tetap lembap dan kencang.

Viral Wanita Bagikan Tips Kulit Awet Muda dengan Telur (tiktok.com/andreeariza1)
Viral Wanita Bagikan Tips Kulit Awet Muda dengan Telur (tiktok.com/andreeariza1)

Sejak dibagikan, tips awet muda dengan menggunakan telur tersebut sudah viral ditonton hingga lebih dari 1,7 juta kali.

Tidak hanya itu, banyak warganet yang ikut merasa penasaran dan ingin mencobanya sendiri.

"Aku tidak bisa menunggu untuk melakukan ini... apakah baunya tidak enak?" tanya salah satu komentar yang penasaran.

"Aku sepertinya akan mencoba ini."

Di sisi lain, ada pula pengguna TikTok yang sudah pernah melakukan hal serupa dan memiliki hasil yang sama.

"Ya ini benar-benar membuat wajahku lebih kencang," tulis salah satu komentar setuju.

"Aku pernah melakukannya dengan putih telur di sekitar mataku, kerutan hilang dalam tiga minggu. Tapi aku belum pernah mencoba kuning telur."

Baca Juga: Kocak Tapi Kasihan, Wanita Ini Curhat Beli Kalung Bertuliskan Nama saat Belanja Online, Hasilnya Malah Begini

"Aku sudah melakukan ini bertahun-tahun. Biar kuberitahu, umurku 37 tapi aku terlihat seperti 28 tahun," tambah warganet membenarkan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI