Sosok Pria Ini Viral setelah Jadi Model Busana Muslim Perempuan, Faktanya Bikin Kaget

Kamis, 10 Maret 2022 | 09:40 WIB
Sosok Pria Ini Viral setelah Jadi Model Busana Muslim Perempuan, Faktanya Bikin Kaget
Viral Pria Jadi Model Busana Muslimah, Faktanya Bikin Kaget (tiktok.com/hell0angah0.2)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tak hanya itu, gayanya saat memakai hijab dan menjadi model pun ramai dikomentari warganet.

Viral Pria Jadi Model Busana Muslimah, Faktanya Bikin Kaget (tiktok.com/hell0angah0.2)
Viral Pria Jadi Model Busana Muslimah, Faktanya Bikin Kaget (tiktok.com/hell0angah0.2)

Menurut Angah, ia melakukan pemotretan tersebut untuk koleksi terbaru pengusaha bernama Datuk Aliff.

Selain itu, ia membagikan bahwa dirinya sama sekali tidak masalah harus memakai baju perempuan yang berbeda dari penampilannya sehari-hari.

"Pemotretan itu untuk koleksi baru Datuk Aliff. Dia ajak saya jadi model dan saya terima dengan hati terbuka. Saya tidak menyangka dapat peluang macam ini."

"Sesi pemotretan itu baru saja dijalankan minggu ini dan belum selesai. Sejujurnya, saya tidak merasa canggung memakai baju Muslimah karena saya memang perempuan," tambahnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI