Gaya Kim Kardashian di Paris Fashion Week Tuai Atensi, Pakai Baju Berlapis Lakban Kuning

Senin, 07 Maret 2022 | 14:17 WIB
Gaya Kim Kardashian di Paris Fashion Week Tuai Atensi, Pakai Baju Berlapis Lakban Kuning
Kim Kardashian. (Instagram/@kimkardashian)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ternyata, Kim Kardashian sudah lebih dulu memakai bodysuit warna hitam serta sepatu warna senada. Setelah itu, barulah tubuh Kim Kardashian dibalut dengan menggunakan lakban kuning bertuliskan Balenciaga.

Kim Kardashian sendiri duduk di baris terdepan pada acara Paris Fashion Week tersebut.

Sementara, acara hari itu dimeriahkan oleh model Bella Hadid serta tamu dari kalangan selebritas lainnya seperti Alexa Demie, Diplo, hingga Salma Hayek.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI