Mulai dari Teh Hijau hingga Yogurt, 4 Minuman Ini Diklaim Bikin Kulit Glowing

Arendya Nariswari Suara.Com
Jum'at, 04 Maret 2022 | 20:57 WIB
Mulai dari Teh Hijau hingga Yogurt, 4 Minuman Ini Diklaim Bikin Kulit Glowing
Yogurt (shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Air infus mentimun

Karena memiliki kandungan air sebanyak 90%, minuman yang satu ini dapat membuat kulit kamu terhidrasi. Selain itu, zat mineral, magnesium, dan potasium di dalamnya juga menjaga pH alkalin kulit dan mengurangi inflamasi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI