Warganet lain ikut berkomentar. "Ini emang kelihatan kayak ayam kemarin terus digoreng lagi makanya jadi lebih gelap begitu," ujar warganet ini.
"Jujur gue suka makan di restoran cepat saji itu, tapi ngelihat ini gue langsung sedih. Semoga gue nggak dapet ayam begitu deh," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Rabu (2/3/2022), cuitan ini sudah disukai sebanyak lebih dari 10 ribu akun di Twitter.