Jika Anda mengalami efek samping negatif, seperti gatal, mata merah, iritasi, pertumbuhan rambut yang tidak diinginkan di area yang berulang kali disentuh produk. Lalu kelopak mata menjadi gelap, tekanan mata berkurang, atau pigmentasi iris meningkat secara permanen, hentikan penggunaan segera dan temui dokter.
Itulah manfaat serum bulu mata sebagai cara yang lebih permanen untuk membuat bulu mata Anda lebih penuh dan lebih panjang tanpa harus bergantung pada maskara.