Suara.com - Banyak orang mengeluh karena pasangannya tidak pernah rindu, meski jarang ketemu. Hal ini dapat memicu perasaan kesal dan sedih yang seringkali enggan diungkapkan secara terbuka, sehingga sang kekasih tak mengetahuinya. Namun, tidak perlu khawatir. Coba cek 5 cara berikut untuk membuat pasangan rindu!
Setelah ditangkap polisi, pelaku kejahatan biasanya akan digiring ke kantor polisi untuk menjalani pemeriksaan. Namun, hal berbeda terlihat dalam sebuah video yang menarik perhatian warganet satu ini. Kali ini, polisi dan pelaku kejahatan tampak akrab karena keduanya menyantap makanan bersama di sebuah warung makan sederhana. Kok bisa?
Selengkapnya, simak di bawah ini ya!
1. 5 Cara Membuat Pasangan Rindu, Salah Satunya Memberi Ruang Pribadi

Banyak orang mengeluh karena pasangannya tidak pernah rindu, meski jarang ketemu. Hal ini dapat memicu perasaan kesal dan sedih yang seringkali enggan diungkapkan secara terbuka, sehingga sang kekasih tak mengetahuinya.
Namun, tidak perlu khawatir karena di bawah ini ada 5 cara untuk membuat pasangan rindu dan kamu berdua bisa segera atur rencana pertemuan.
2. Viral Video Polisi Makan Bareng Terduga Pelaku Kejahatan di Warung Pecel Lele, Tangannya Tetap Diborgol

Setelah ditangkap polisi, pelaku kejahatan biasanya akan digiring ke kantor polisi untuk menjalani pemeriksaan. Namun, hal berbeda terlihat dalam sebuah video yang menarik perhatian warganet satu ini.
Baca Juga: 4 Cara yang Harus Kamu Lakukan saat Menghadapi Pasangan yang Kasar, Jangan Hanya Diam!
Diunggah akun TikTok @jatanraspoldababel_id, video tersebut justru memperlihatkan mereka justru menyantap makanan bersama di sebuah warung makan ederhana.