Sosoknya Viral karena The Tinder Swindler, Simon Leviev Ungkap Keinginan Terjun ke Hollywood

Kamis, 17 Februari 2022 | 20:27 WIB
Sosoknya Viral karena The Tinder Swindler, Simon Leviev Ungkap Keinginan Terjun ke Hollywood
Simon Leviev, crazy rich palsu di film Tinder Swindler. (IG @simon.leviev.of)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Untuk acara kencan, Simon Leviev berencana untuk mengundang beberapa wanita yang akan berkompetisi untuk menjadi pacarnya.

Kemudian, Simon Leviev juga akan membagikan hal-hal yang boleh dan tidak boleh dilakukan selama berkencan melalui podcast.

Sebelum ini, Simon Leviev juga mengklaim bahwa hal-hal tentang dirinya yang ditayangkan di film dokumenter The Tinder Swindler tidak benar.

Tidak hanya itu, pria ini bersikeras bahwa ia akan menceritakan kisahnya dan membersihkan namanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI