Warganet lain ikut berkomentar. "Itu mah bukan croffle tapi crobit alias croissant kue cubit," ujar warganet ini.
"Coba direndam di minyak tanah, siapa tau bakal ngembang," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Selasa (15/2/2022), unggahan ini sudah disukai oleh lebih dari 4 ribu akun di Instagram.