5 Zodiak Paling Mudah Jatuh Cinta Hanya Dalam Hitungan Hari, Apakah Kamu Salah Satunya?

Arendya Nariswari Suara.Com
Rabu, 09 Februari 2022 | 14:22 WIB
5 Zodiak Paling Mudah Jatuh Cinta Hanya Dalam Hitungan Hari, Apakah Kamu Salah Satunya?
https://pixabay.com/id/users/aliceabc0-1104247/
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Aries

Aries merupakan seseorang yang impulsif. Mereka akan dengan mudah jatuh cinta pada seseorang yang akan melakukan suatu kebaikan padanya. Aries juga dikenal berani dalam mengambil resiko begitu juga dalam bidang asmara. Maka, tidak heran jika Aries akan mudah jatuh cinta, terutama pada seseorang yang menyukai petualangan seperti dirinya.

4. Pisces

Pisces merupakan seorang pemimpi yang dengan cepat dapat tersesat dalam dunia imajinasinya. Jadi, mereka dapat dengan mudah menafsirkan perilaku baik seseorang sebagai bentuk cinta kepada mereka.

Karena penafsiran sepihak ini, Pisces kemudian dengan mudahnya jatuh cinta pada orang baru.

5. Leo

Leo merupakan seseorang yang dapat dengan mudah mencuri perhatian, bahkan di tempat yang baru. Di sisi lain, Leo juga akan dengan cepat tertarik pada seseorang yang akan memberikan seluruh perhatiannya kepadanya.

Dengan begitu, Leo merasa mendapat validasi sehingga bersedia memberikan timbal balik berupa rasa cintanya kepada mereka.

Kontributor : Hillary Sekar Pawestri

Baca Juga: 8 Film Indonesia Paling Banyak Ditonton di Awal 2022, Kukira Kau Rumah Tembus 1 Juta!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI